Menu

Mode Gelap

Bisnis

Pabrik Produksi Kerupuk Ikan di Ibukota Jakarta

badge-check


Pabrik Produksi Kerupuk Ikan di Ibukota Jakarta Perbesar

Matras News – Salah satu hal yang bisa dibilang ‘Indonesia banget’ adalah kebiasaan makan dengan kerupuk. Apalagi kalau menyantap soto, mie rebus, makanan indonesia lainnya didampingi kerupuk uyel, rasanya niscaya jadi lebih “nendang”. Jika Anda penggemar kerupuk legendaris ini, pasti akan setuju.

Kerupuk menjadi salah satu kuliner yang tak pernah absen di atas meja makan, baik itu yang ada di rumah, di rumah makan kaki lima, hingga di restoran yang ada di Indonesia.

Kerupuk seolah-olah menjadi pelengkap santapan makanan masyarakat Indonesia, selain sambal.

Kerupuk uyel dikenal juga sebagai kerupuk putih. Dinamakan “uyel” karena bentuknya yang keriting menyerupai mie.

Inilah potret pabrik yang memproduksi Kerupuk Ikan di Ibukota Jakarta, tepatnya di Kelurahan Cikoko, Kecamatan Pancoran, Jakarta Selatan.

Pabrik Kerupuk Ikan Erna Jaya milik Elfin Syahrul Anwar tersebut telah berdiri di Cikoko, Pancoran, Jakarta Selatan, sejak 1972 dan mampu memproduksi kerupuk hingga 1 Ton per hari.

Baca Lainnya

KA Luxury Catat 67.111 Penumpang, Tren Naik Dipicu Fasilitas Premium dan Libur Panjang

17 Juni 2025 - 00:09 WIB

KA Luxury Catat 67.111 Penumpang Tren Naik Dipicu Fasilitas Premium dan Libur Panjang

Mayora Indah Bagikan Dividen Rp55 per Saham, Kesempatan Beli Hingga Rabu

17 Juni 2025 - 00:04 WIB

Mayora Indah Bagikan Dividen Rp55 per Saham Kesempatan Beli Hingga Rabu

Trans Studio Cibubur Gelar Festival Discover Korea dengan Ragam Aktivitas Seru

14 Juni 2025 - 02:17 WIB

Trans Studio Cibubur Gelar Festival Discover Korea dengan Ragam Aktivitas Seru

Smart Market, Pasar Telaga Mas Kedepankan Kenyamanan, Harga Terjangkau bagi Warga Kota Bekasi

14 Juni 2025 - 01:04 WIB

Smart Market, Pasar Telaga Mas Kedepankan Kenyamanan, Harga Terjangkau bagi Warga Kota Bekasi

Festival Jakarta Great Sale 2025 Resmi Dibuka

12 Juni 2025 - 00:06 WIB

Festival Jakarta Great Sale 2025 Resmi Dibuka
Trending di Bisnis