Menu

Mode Gelap

Sport

Kebersamaan di Bintang Laut Indonesia

badge-check


Kebersamaan di Bintang Laut Indonesia Perbesar

Matras News, Jakarta – Kebersamaan Ramadhan di Club House Metland. Berbagai kegiatan yang dilakukan oleh: Bintang Laut Indonesia, patut mendapat apresiasi dari insan Aquatik Indonesia. Olahraga Aquatik, kini tidak lagi sekedar menjadi ajang olah raga.

Cabang olahraga ini, sangat digemari kalangan milinial, terutama bagi anak- anak usia dini. Terlihat Aquatik di Kawasan Club House Metland, Cakung Jakarta Timur, pada Minggu (16/3/2025), antusias anak – anak dari Club Bintang Laut Indonesia, membuat suasana di area Club House Metland, cukup ceria. Hal itu dikatakan, Sandy kepada Matras News.

Menurutnya, antusias dari anak – anak yang bergabung di Club Bintang Laut Indonesia, mendapat support dari orang tua mereka.

Oleh karena itu ujar Sandy, kehadiran anak- anak di Club Bintang Laut Indonesia, tidak sekedar dilatih berolah raga (aquatik), melainkan lebih dari sekedar itu, mereka bisa saling mengenal dan menghormati satu dengan yang lain.

Di Club, Bintang Laut Indonesia, pada dasarnya menerapkan konsep kebersamaan dan saling berbagai ilmu, termasuk membina anak – anak usia dini, agar mereka bisa mandiri.

Dengan begitu, ujar Sandy, Kegiatan pada akhir pekan, Minggu (16/3/2025), bertempat di Aquatik Club house Metland ini, pada dasar nya membina  kebersamaan dan saling menghargai.

Kegiatan Aquatik yang “dikemas” dengan buka bersama ( bukber) di Club Bintang Laut Indonesia ini, kiranya bisa menjadi ajang silaturahmi sesama.

Turut hadir dalam buka puasa bersama di Club House Metland, juga dihadiri oleh ibu-ibu dari Club Bintang Laut Indonesia, sekaligus turut berpartisipasi, mensponsori kegiatan kebersamaan di acara buka puasa bersama tersebut.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

7500 Pelari Ramaikan LPS Monas Half Marathon 2025

16 Juni 2025 - 00:07 WIB

7500 Pelari Ramaikan LPS Monas Half Marathon 2025

Timnas Malaysia Tolak Undangan PSSI untuk Tanding di FIFA Matchday

3 Juni 2025 - 00:07 WIB

Timnas Malaysia Tolak Undangan PSSI untuk Tanding di FIFA Matchday

Lonjakan COVID-19 di Negara Tetangga, Pengawasan Pemain Timnas Indonesia Diperketat

3 Juni 2025 - 00:04 WIB

27 Pemain Timnas Indonesia Disiapkan untuk Kualifikasi Piala Asia U23 2024 Qatar

Kumpulan Berita Timnas Indonesia

29 Mei 2025 - 00:03 WIB

Kumpulan Berita Timnas Indonesia

Bintang Laut Indonesia Juara Umum Lomba Renang Akuatik

27 Mei 2025 - 00:08 WIB

Bintang Laut Indonesia Juara Umum Lomba Renang Akuatik
Trending di Sport